Jumat, 08 Februari 2013

Tips Agar Ban Awet

1.Tekanan angin Ban dengan tekanan angin yang kurang memadai menyebabkan ban akan mudah panas karena gesekan yang besar dengan aspal,
2.Menukar ban Beban kerja ban bagian depan dengan bagian belakang tidaklah sama atau ada perbedaan, sehingga dengan demikian keawetan ban bagian depan dengan bagian belakangpun juga menjadi berbeda. 3.Perhatikan tingkat keausan Janganlah menunda-nunda untuk melakukan penggantian ban baru jika permukaan ban lama sudah mulai terlihat aus atau gundul.
4.Selalu pasang tutup pentil Tutup pentil adalah peralatan yang sangat kecil dan sangat murah harganya dibanding dengan peralatan yang lain.
 5.Perhitungkan beban muatan Tiap jenis ban memiliki batas maksimal dalam menahan beban, jadi usahakan jangan terlalu membebani ban dengan muatan kendaraan yang berlebihan.
6.Spooring dan Balancing Lakukan pemeriksaan secara periodik terhadap keseimbangan bagian kaki-kaki Kendaraan agar ban dapat maksimal memberikan grip ke permukaan jalan dan masa pakai ban juga dapat lebih awet.
7.Perawatan lain Untuk keawetan ban serta perangkat yang terkait, usahakan selalu menghindari lubang besar dijalanan. Jika memang hal tersebut terpaksa harus dilakukan, lakukanah dengan gerakan secara perlahan.
sumber:http://tokoaku.com/index.php?option=com_content&view=article&id=169&Itemid=309